Topik : Perbankan

16+ Cara Blokir Rekening Penipu Online Semua Bank

Tujuan belanja online agar lebih simpel dan efisien, bahkan kita bisa kehilangan diri sendiri dalam kecerobohan kita.  Bahkan mereka yang berhati-hati saat berbelanja online pun bisa tertipu dengan kelalaian. Namun untungnya untuk menghindari hal tersebut, kami memilih bank prosedural standar yang dapat membantu kami jika kami terkena penipuan transaksi online.  …

Selengkapnya »

Cara Ganti Kartu ATM BCA Lewat M-Banking Mudah Anti Ribet

Mengganti kartu ATM BCA sekarang nasabah tidak perlu berduyun-duyun ke kantor cabang BCA. Untuk mengganti kartu ATM nasabah sudah bisa melakukannya melalui M-Banking atau BCA Mobile. Namun juga ada beberapa syarat untuk nasabah bisa mengganti kartu ATM Melalui M-banking. Berikut ulasan syarat dan cara ganti kartu ATM bca lewat m-banking. …

Selengkapnya »

Berapa Setoran Awal Rekening BritAma X?

Halo Ilyasweb, saya berencana untuk membuka rekening BritAma X di kantor cabang bank BRI terdekat. Berapa minimal setoran awal yang harus saya siapkan untuk dapat melakukan pembukaan rekening BritAma X tersebut? BritAma X atau yang lebih dikenal dengan rekening tabungan BritAma Muda adalah salah satu produk tabungan dari PT Bank …

Selengkapnya »

Mengapa BRImo Tidak Bisa Top Up e-Wallet?

Beberapa hari yang lalu ada teman Ilyasweb yang mengeluh tidak bisa melakukan top up saldo DANA, OVO, dan ShopeePay di aplikasi BRImo. Apa penyebab dan bagaimana cara mengatasi hal tersebut? Khusus untuk nasabah bank BRI yang sudah melakukan aktivasi pada aplikasi BRI bisa menikmati semua layanan menarik yang ada di …

Selengkapnya »

Transfer Antar Bank Lebih Hemat Dengan Fitur BI Fast di BRImo

Beberapa hari yang lalu saya mendapatkan sebuah notifikasi dari aplikasi BRImo yang memberitahukan informasi kalau transfer BI Fast sudah tersedia. Pertanyaannya, apakah kita diharuskan untuk melakukan registrasi secara khusus untuk dapat menggunakan fitur tersebut? Bank Indonesia atau yang sering disingkat BI yang notabenya sebagai pemegang regulasi perusahaan perbankan yang ada …

Selengkapnya »

Apakah Agen BRILink Membutuhkan Surat Keterangan Usaha?

Kamu sudah lama menjadi nasabah Bank BRI dan tertarik untuk bergabung menjadi agen BRILink? Dan sebagian dari kamu pasti akan bertanya-tanya apakah proses pengajuan Agen BRILink membutuhkan surat keterangan usaha dan surat keterangan domisili usaha? Agen BRILink merupakan salah satu program kemitraan atau kerjasama antara pihak PT Bank Rakyat Indonesia …

Selengkapnya »

Apakah Pengajuan Kredit KUR BRI Bisa Secara Online?

Beberapa hari yang lalu ada kerabat saya yang bertanya apakah proses pengajuan kredit KUR Bank BRI bisa dilakukan secara online menggunakan aplikasi BRImo atau situs web resminya? Kredit Usaha Rakyat (sering disingkat: KUR) adalah salah satu program pemerintah Republik Indonesia yang berbentuk pembiayaan kepada para pelaku usaha mikro, kecil dan …

Selengkapnya »

Transfer Saldo di Mesin ATM BRI Kenapa Tidak Keluar Struk?

Apakah kamu pernah mengalami pada saat melakukan transfer saldo melalui mesin ATM Bank BRI muncul pesan atau keterangan kalau transaksi sudah berhasil, namun struknya tidak keluar? Dan kamu pasti was-was apakah saldo yang dikirim sudah masuk ke rekening tujuan atau malah hilang? Dahulu, layanan mesin ATM (kepanjangan dari: Anjungan Tunai …

Selengkapnya »

Apa itu Key BCA? Mengenal Lebih Jauh Tentang Key BCA!

Bagi nasabah Bank BRI mungkin sudah tidak asing lagi dengan yang namanya mToken, bukan? Nah, di Bank BCA sendiri Token verifikasi tersebut dinamakan Key BCA. Token yang satu ini bisa digambarkan sebagai sebuah mesin kecil yang bisa kamu gunakan untuk membantu transaksi finansial perbankan kamu. Fungsi dan kegunaan dari Key …

Selengkapnya »