Xiaomi Redmi 4X merupakan smartphone canggih yang dikeluarkan oleh vendor ternama di negeri Tiongkok. Spesifikasi Xiaomi Redmi 4X ini sangat memuaskan, karena dengan harga yang fantastis Anda bisa membawa ponsel yang sangat canggih ini. Salah satu fitur canggihnya ialah fitur pengamanan Fingerprint (Sidik Jari).
Smartphone Xiaomi Redmi 4X ialah salah satu ponsel Android seri terbaru yang dikeluarkan Xiaomi untuk melengkapi keluarga Xiaomi Redmi 4. Vendor Xiaomi sendiri sekarang menjadi terkenal, karena vendor ini termasuk salah satu vendor yang banyak mengeluarkan ponsel – ponsel canggih yang di bandrol dengan harga yang murah.
Xiaomi Redmi 4X ini juga merupakan lanjutan dari seri sebelumnya yaitu Xiaomi Redmi 4 dan Xiaomi Redmi 4A. Spesifikasi Xiaomi Redmi 4X ini hampir sama dengan spek kedua ponsel sebelumnya, Namun ponsel ini cenderung memiliki spek yang bagus jika dibandingkan dengan seri Redmi 4 dan Redmi 4A guys. Lalu berapa Harga Xiaomi Redmi 4X ini? Yuk kita simak terlebih dahulu reviewnya di bawah ini.
Ponsel ini mengusung layar yang memiliki ukuran sangat ideal, yakni 5.0” (inci) IPS LCD Capacitive Touchscreen, yang mendukung 16 juta warna. Layar tersebut memiliki resolusi berukuran 720 x 1280 dengan ketebalan 294 ppi density. Mode sentuhnya sudah mendukung Multitouch dan untuk masalah keamanan layarnya, ponsel ini sudah dipasangi pelindung Corning Gorilla Glass.
Saatnya kita lanjut pembicaraan ke sektor dapur pacu. Ponsel Xiaomi Redmi 4X ini sudah di dukung penuh oleh Chipset Qualcomm MSM8940 Snapdragon 435, dibantu dengan CPU Octa-Core Cortex-A53 berkecepatan 1.4GHz. Dan untuk desain grafisnya, ponsel ini sudah dibekali GPU Adreno 505 yang dapat memberikan tampilan layar yang sangat tajam, jernih, dan optimal.
Sistem Operasi Xiaomi Redmi 4X ini sudah memakai OS Android 6.0 Marshmallow yang ditenagai dengan RAM berukuran 3GB, membuat kinerja ponsel ini semakin optimal. Untuk masalah penyimpanan, ponsel ini sudah dibekali dengan memori internal berkapasitas 32GB yang bisa ditambah dengan menggunakan slot MicroSD hingga 128GB, yang membuat Anda semakin leluasa dalam menyimpan banyak data dan file berkas lainnya.
Harga Xiaomi Redmi 4X Terbaru – IlyasWeb.Com
Pada sektor kamera, Xiaomi Redmi 4X ini dibekali dengan Dual kamera yang memiliki kualitas bagus. Kamera utamanya (belakang) ponsel ini memiliki ukuran 13 Megapiksel yang ditemani dengan fitur – fitur menarik seperti,
LED Flash, yang dapat membantu anda mengambil gambar di tempat yang minim pencahayaan.
Auto Focus
Fitur HDR
Panorama
Geo Tagging
Face / Smile Detection.
Sedangkan pada sektor kamera depannya, ponsel ini memiliki kamera berukuran 5 Megapiksel, dilengkapi dengan fitur aperture f/2.2 yang tidak perlu diragukan lagi dalam urusan mengambil foto selfie, Hasilnya potretnya pasti lebih tajam dan jernih. Oh iya, ponsel ini juga memiliki kualitas video yang bagus yakni [email protected]
Xiaomi Redmi 4X (4G LTE) juga memiliki koneksi jaringan internet yang sangat cepat dan memuaskan, berkat dukungan sinyal 4G LTE yang telah disematkan pada ponsel canggih ini guys. Dan fitur – fitur lainnya seperti, Bluetooth, 2G/GSM, 3G/HSDPA, GPS, GLONASS, dan juga fitur – fitur penting lainnya. Sedangkan untuk masalah daya, ponsel ini sudah dibekali dengan baterai Li-Po berkapasitas 4100 mAh yang mampu bertahan lama, cocok sekali buat Anda yang suka nge-game atau menonton film berjam-jam guys.
Harga Xiaomi Redmi 4X (4G LTE) Terbaru
RP 1.999.000,- (Harga Baru)
RP 1.400.000,- (Harga Bekas)
Rekomendasi:
Spesifikasi dan Harga Xiaomi Redmi Note 5A 4G LTE, RAM 3GB /… Xiaomi Redmi Note 5A termasuk salah satu ponsel android yang sedang trend di semua kalangan pecinta gadget. Pasalnya, smartphone ini memiliki spesifikasi yang sangat bagus dan dijual dengan harga yang lumayan terjangkau untuk semua kalangan. Karena memang Xiaomi Redmi Note 5A ini diciptakan untuk meramaikan persaingan penjualan pasar dunia pada…
Spesifikasi dan Harga Xiaomi Redmi 6, RAM 3GB dan 4GB… Spesifikasi dan Harga Xiaomi Redmi 6. Xiaomi Redmi 6 Biasa merupakan salah satu smartphone besutan Vendor Xiaomi pada bulan juni 2018 yang memiliki fitur yang sangat menawan dan yang lebih uniknya lagi, smartphone redmi 6 ini dibanderol dengan harga yang sangat murah dan terjangkau. Review Xiaomi Redmi 6 Terbaru 2018 -…
Spesifikasi dan Harga Xiaomi Redmi 6A, RAM 3GB dan 2GB… Spesifikasi dan Harga Xiaomi Redmi 6A. Xiaomi Redmi 6A Biasa merupakan salah satu smartphone besutan Xiaomi Smartphone pada bulan september 2018 lanjutan dari Xiaomi Redmi 6 yang memiliki fitur yang sangat menawan dan yang lebih uniknya lagi, smartphone xiaomi 6a ini dibanderol dengan harga yang sangat murah dan terjangkau. Review Xiaomi…
Spesifikasi dan Harga Xiaomi Redmi 3, RAM 2GB / 16GB… Spesifikasi dan Harga Xiaomi Redmi 3. Xiaomi Redmi 3 merupakan salah satu smartphone besutan Vendor Xiaomi yang memiliki fitur - fitur yang sangat bagus dan yang lebih menariknya lagi, smartphone yang satu ini dibanderol dengan harga yang sangat murah dan terjangkau. Spesifikasi Xiaomi Redmi 3 Baca juga : Spesifikasi dan Harga…
Spesifikasi dan Harga Xiaomi MI A1, RAM 4GB / 64GB Bisa… Xiaomi Mi A1 resmi diluncurkan sebagai salah satu smartphone besutan Xiaomi yang tidak lagi menggunakan antarmuka MiUI, tetapi sudah memakai antarmuka Android One. Lantas seperti apakah spesifikasi dan harga resmi Xiaomi Mi A1 ini? Ponsel ini merupakan ponsel pertama xiaomi yang sudah memakai antarmuka Stok Android racikan Google sendiri. Smartphone…
Spesifikasi dan Harga Xiaomi Redmi 6 Pro, RAM 4GB dan 3GB… Spesifikasi dan Harga Xiaomi Redmi 6 Pro. Xiaomi Redmi 6 Pro atau Xiaomi Mi A2 Lite ialah salah satu smartphone besutan vendor dari negeri tirai bambu yakni Xiaomi yang resmi diluncurkan pada bulan juni 2018 yang memiliki fitur yang sangat menawan dan yang lebih uniknya lagi, smartphone redmi 6 Pro…
Spesifikasi dan Harga Xiaomi Redmi 3 Pro, RAM 3GB / 32GB HP… Spesifikasi dan Harga Xiaomi Redmi 3 Pro. Xiaomi Redmi 3 Pro ialah salah satu smartphone besutan Xiaomi yang merupakan tipe lanjutan dari versi pendahulunya yakni Xiaomi Redmi 3. Redmi 3 Pro juga memiliki fitur - fitur yang hampir sama dengan Xiaomi Redmi 3 Biasa perbedaannya hanya ada pada RAM, Memori…
Spesifikasi dan Harga Xiaomi Note 7, RAM 6GB / 64GB dengan… Spesifikasi dan Harga Xiaomi Note 7. Xiaomi Note 7 merupakan salah satu merk smartphone terbaru besutan dari vendor ternama yakni Xiaomi. Ponsel Note 7 Xiaomi ini resmi dirilis pada awal Januari tahun 2019 ini, dengan menghadirkan fitur kelas dewa yang dibanderol dengan harga murah. HP Xiaomi Note 7 Ram 4GB…
Spesifikasi dan Harga Xiaomi Redmi Note 5 Pro, RAM 4GB /… Xiaomi Redmi Note 5 Pro merupakan salah satu smartphone terbaru yang diterbitkan oleh vendor ternama yakni Xiaomi. Ponsel ini pertama kali dirilis di India, namun sekarang sudah tersedia di pasar tanah air Indonesia dengan harga yang sangat terjangkau. Xiaomi Redmi Note 5 Pro berhasil menarik perhatian netizen dan juga para…
Spesifikasi dan Harga OPPO A71, Android Nougat Murah Dengan… OPPO A71 berhasil rilis pada bulan september 2017 ini, OPPO A71 merupakan ponsel besutan vendor Oppo terbaru yang dibariskan pada jajaran A Series. Ponsel ini hadir dengan membawa sejuta fitur yang sangat mumpuni dan tangguh, dengan bandrol harga yang sangat terjangkau. OPPO A71 sengaja diciptakan untuk meramaikan pasar smartphone dunia…
Cara Mengatasi Hape Xiaomi Redmi 5 Agar Tidak Lemot Cara Mengatasi Agar Hp Xiaomi Redmi 5 Tidak Lemot - Seperti yang sudah kita kenal bahwa Xiaomi merupakan sebuah vendor smartphone yang sedang populer dan naik daun saat ini di Indonesia. Keunggulan xiaomi yang menyebabkannya laku keras dipasaran adalah karena mengusung spesifikasi yang tinggi dengan banderolan harga yang sangat murah…
Spesifikasi dan Harga Xiaomi Mi 6, RAM 6GB / 128GB… Spesifikasi dan Harga Xiaomi Mi 6. Xiaomi Mi 6 ini sudah resmi diluncurkan pada bulan Juni tahun ini, sebelum meluncurkan mi 6 ini, Xiaomi lebih dulu memasarkan 3 produk terbarunya yang sangat menarik di pasaran yakni, Xiaomi Redmi 6 , Xiaomi Redmi 6 Pro dan Xiaomi Redmi 6A . Xiaomi…
Cara Efektif Menghemat Kuota Internet di HP Xiaomi Terbaru Cara Menghemat Kuota Internet di Smartphone Xiaomi dengan Mudah - Di kalangan pengguna smartphone, berlangganan paket internet bulanan, paket harian, atau paket mingguan dengan paket kuota tertentu untuk browsing, membuka email, bermain game online, chatting, download game android, sementara yang seringkali menjadi problem / masalahnya adalah paket internet ternyata cepat…