Spesifikasi dan Harga OPPO RealMe 2 Pro, RAM 8GB / 128GB Smartphone Paling Oppo Kece

Oppo Realme 2 Pro Spesifikasi dan HargaOppo realme 2 Pro merupakan salah satu smartphone besutan Oppo Smartphone Indonesia yang sudah dirilis pada bulan oktober 2018 yang berhasil membawakan beragam fitur yang menarik dan sangat premium sekali, dengan spek yang gahar dan dapat dijuluki smartphone oppo spek dewa.
Spesifikasi dan Harga OPPO RealMe 2 Pro, RAM 8GB / 128GB Smartphone Paling Oppo Kece
Oppo RealMe 2  Pro Review – Blog Android Indonesia

Baca juga : Spesifikasi dan Harga OPPO RealMe 2, RAM 4GB / 64GB Smartphone Sub-Brand Oppo

Spek Oppo Realme 2 Pro di sektor layarnya didukung dengan layar berukuran 6.3″ inci IPS LCD Capacitive Touchscreen dengan resolusi layar berukuran 1080 x 2340 piksel (81.2% screen to body ratio) support lebih dari 16 juta warna. Smartphone ini memiliki perbandingan layar 19.5:9 dengan rasio ~409 ppi density yang memberikan kesan premium bagi para pengguna, juga dilengkapi dengan pelindung layar terkemuka yakni Corning Gorilla Glass 3.

Spek hardware Oppo realme 2 pro ram 8gb ini dibekali dengan chipset yang bertenaga super yakni  Qualcomm SDM660 Snapdragon 660 (14 nm) yang digandeng dengan 8 inti prosesor Octa-core, yang dimana 4 inti pertama masing-masing berkekuatan 2.0 GHz Kryo 260 dan 4 inti core lagi berkekuatan 1.8 GHz Kryo 260. Dengan spek prosesor seperti ini, Anda tidak perlu lagi meragukan smartphone oppo yang satu ini.

Baca juga : Spesifikasi dan Harga OPPO RealMe C1, RAM 2GB / 16GB Smartphone Oppo Dual Kamera

Smartphone oppo realme 2 pro ini memiliki beragam memori RAM yakni ram 4gb, ram 6gb dan juga ram 8gb. Memori internalnya pun beragam, ada yang berkapasitas 64gb dan ada juga yang 128gb yang gak bakalan habis kalau digunakan hanya untuk menyimpan musik, aplikasi atau game. Kapasitas memori hp oppo realme 2 pro juga dapat ditambah sampai maksimum 256GB melalui slot Micro-SD.

OPPO RealMe 2 Pro Harga Terbaru ini ternyata masih sama seperti pendahulunya yakni Oppo Realme 2 yang masih memakai sistem operasi OS Android versi 8.1 Oreo yang dikombinasikan langsung dengan user interface Color OS 5.2 yang tidak lain merupakan user interface terbaru lanjutan color OS 5.1 besutan dari Oppo Smartphone.

Baca juga : Cara Mengetahui Password WiFi Tetangga Dengan HP Android Tanpa Root

Sedangkan grafisnya sendiri, Spesifikasi Oppo realme 2 pro ini disupport oleh prosesor grafis GPU Adreno 512 yang dijamin sepenuhnya oleh vendor oppo bahwa prosesor grafis ini mampu memenuhi kebutuhan penggunanya di sektor grafis hp super kece besutan oppo ini.

Pada sektor kamera, Oppo realme 2 pro 2018 ini dibekali dengan dual kamera utama berukuran 16 megapiksel, f/1.7, 1/2.8″, 1.12µm, autofocus, PDAF dan 2 megapiksel, depth sensor. Sedangkan kamera selfie nya hanya dibekali dengan kamera yang beresolusi 16 megapiksel, f/2.0 saja, semua kameranya sudah dilengkapi dengan fitur-fitur kece dan menarik seperti LED Flashlight, HDR, dan fitur Panorama, disertai dengan 2 pilihan kualitas video yakni 2160p@30fps dan juga 1080p@30fps.

Baca juga : Spesifikasi dan Harga Xiaomi Mi 8 Lite, RAM 4GB / 64 GB Smartphone Mi 8 Paling Murah

Oppo Realme 2 Pro Harga Indonesia ini juga sudah mendukung Dual SIM (Dual Nano SIM) yang sudah mendukung berbagai jaringan 2G, GPRS, 3G, Edge, H+, Evdo, HSPA, HSUPA, dan juga support jaringan 4G LTE yang diklaim mampu memberikan pengalaman berselancar di internet dengan kecepatan yang super cepat dan sangat optimal.

Fitur – fitur lainnya juga tersedia di hp realme 2 pro oppo ini seperti fitur Bluetooth, Wifi, Hostpot Wifi, Document viewer – Photo viewer/editor, Document Reader, microUSB 2.0, USB On-The-Go, GPS, GLONASS, Fitur Screenshot, dan juga fitur Accelerometer, proximity, compass, dan juga Fingerprint (rear-mounted) yang memungkinkan anda mengunci layar dengan sensor sidik jari.

Baca juga : Spesifikasi dan Harga Vivo V11 Pro, RAM 6GB / 128GB Smartphone Sejuta Fitur Hanya 4 Jutaan

Oppo realme 2 pro spesifikasi juga hadir dengan membawakan baterai Li-Ion non-removable dengan kapasitas 3.500 mAh yang mampu menunjang aktifitas Anda ketika sedang bermain game atau menonton film harus takut kehabisan baterai saat sedang enjoys-enjoys nya bermain game atau saat seru-serunya menonton film.

Harga OPPO RealMe 2 Pro
Harga OPPO RealMe 2 Pro

Baca juga : Spesifikasi dan Harga OPPO F9, RAM 4GB dan 6 GB Smartphone OPPO Premium

Harga HP Oppo Realme 2 Pro 2018 Terbaru – The Real Deal Smartphone Yang Kece dari Oppo

Harga Baru Oppo Realme 2 Pro Harga Bekas Oppo Realme 2 Pro
Rp 4.099.000,- (8 GB / 128 GB) Belum Tersedia!  (8 GB / 128 GB)
Rp 3.399.000,- (6 GB / 64 GB) Belum Tersedia!  (6 GB / 64 GB)
Rp 3.089.000,- (4 GB / 64 GB) Belum Tersedia! (4 GB / 64 GB)

Baca juga : Cara Menghilangkan Iklan di Layar HP Android Xiaomi, Oppo, Vivo, Samsung, Advan, Sony Xperia dan Asus

Demikianlah artikel mengenai Spesifikasi dan Harga Oppo RealMe 2 Pro Terbaru yang dapat Admin sampaikan pada kesempatan ini. Semoga artikel ini jadi bahan referensi anda saat akan membeli hp real me 2 pro ini. semoga bermanfaat dan jangan lupa berkomentar!